Simple Thing for Simple Life
Posted by dedypo on Sunday, August 31, 2014 in , , , , , , , , , , , , , , | No comments
Alangkah senangnya ketika menjelang masa dimana kita akan berlibur dan biasanya ini dirasakan oleh kawan - kawan yang masih bekerja di sebuah perusahaan atau instansi tertentu. Nah agar masa
cuti atau liburan ini menjadi sarana dan waktu untuk refresh lagi sebelum kembali bekerja silahkan baca panduan versi B'Doel ini he he he :

1.Lakukan Persiapan sedini mungkin
Cuti akan terasa nikmat jika dilakukan pas tanggal muda he he...karena meskipun rencana sudah matang dan dana sudah ada kan lumayan buat tambahan

2.Planing Tujuan kemana saja dan sesuaikan dengan budget
Pendanaan harus jelas dan terencana agar tidak pusing saat kembali pulang he he apalagi kembali bekerja pas bokek lagi

3.Siapkan Alternatif lain jika planing gagal
Nah lo...ya iyalahkan perlu juga karena sesuatu dan lain hal misal saja keberangkatan tertunda atau karena tempat tujuan harus berubah diluar planing maka alternatif lain harus juga disiapkan

4.Rajin Searching dan mencari info
cari deh referensi tempat wisata yang keren tetapi lumayan murah kan bisa browsing kek...terutama yang bisa membuat budget awal ditekan seminim mungkin he he he...ngirit dot com

5.Packing Pakaian dan peralatan seperlunya
kenapa seperlunya yeah biar gak ribet aja cukup bawa pakaian sesuai tujuan liburan jika ke pantai ya bawalah yang bisa di pake nyantai misal celana pendek dan T shirt ,topi dll

6.Siapkan diri dan jaga kesehatan
Nah ini yang penting nggak lucu dunk jika tiba - tiba sakit pas liburan atau saat akan berangkat liburan

Kiranya 6 hal ini bisa menjadi pertimbangan jika kawan mau berlibur...atau ada saran ? silahkan berkomentar ...


0 komentar:

Post a Comment

Mohon Tinggalkan Komentar Baik Kritik Atau Masukan Yang Membangun
Semoga Bisa menambah Wawasan Saya tentang Ngeblog.....Terima Kasih Untuk Kunjungan Anda dan Saya berharap suatu saat Anda Berkunjung Ke Blog Ini Lagi.

Search Our Site

Bookmark Us

Delicious Digg Facebook Favorites More Stumbleupon Twitter

Follow Us